
Spesifikasi Acer TravelMate P214 terbilang biasa, nggak wah=wah banget. Kecuali dari sisi penyimpanannya, yaitu dobel SSD + HDD. Hal yang jarang Saya temui di notebook lain. Hal tersebut tentu menjadi keunggulan utama notebook ini. Bermain di kisaran harga 9-jutaan, Acer TravelMate P214 tak lepas dari beberapa hal yang menjadi kelemahan utamanya. Apa sajakah itu? Berikut fitur-fitur yang ada pada laptop ini.
[Read more…]